BPSDM Aceh Diminta Terapkan Kebijakan Berbasis Dampak bagi Korban Banjir Nanggroe 29 Januari 2026 KEBIJAKAN Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Aceh dalam menetapkan kriteria mahasiswa terdampak banjir mendapat kritik dari kalangan akademisi.