Topik: dipo alam
Mantan Sekretariat Kabinet Indonesia Bersatu, Kagumi Masjid Raya Baiturrahman
MANTAN Sekretariat Kabinet Indonesia Bersatu Jilid II masa pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan wakil presiden Boediono, Dipo Alam hadir di Aceh dalam rangka mengisi acara seminar yang bertema “Dari Tsunami Datangnya Cinta: Pengalaman dan Harapan Melalui Lukisan dan Novel” pada, Sabtu (15/11/2014) di Banda Aceh.