Jakata --- Budayawan Arswendo Atmowiloto mengemukakan bahwa penulis cerita silat dan sejarah Nusantara memiliki kedaulatan cerita sehingga karyanya tetap asli...
Jakarta --- Budaya dan pariwisata merupakan aset terbesar yang mampu menyumbangkan devisa nomor empat tertinggi bagi negara. Oleh sebab itu, peringatan Sumpah Pemuda...
Cut Meutia lahir Pereulak, Aceh Timur, tahun 1870. Masa remaja dilalui dalam suasana perang penjajah Belanda. Cut Nyak Meutia gugur sebagai pejuang pembela bangsa.
Banda Aceh --- Komunitas Pecinta Film Dokumenter Aceh, kembali menggarap pembuatan film "Sufi Tapi Bukan Sufi" Rabbani Wahed setelah melakukan riset dua bulan lebih...
Banda Aceh --- Delegasi dari India menyukai hukum adat Aceh. Mereka menggali begitu banyak informasi terkait hukum adat Aceh serta peran polisi dalam implementasi...
Teuku Markam salah satu saudagar kaya asal Aceh yang menyumbang 28 kilogram emas buat Monas. Pada era Soekarno, Teuku Markam termasuk orang terkaya di Indonesia.
Bireuen --- Setelah berlangsung 3 malam berturut-turut dari tanggal 8-10 Oktober, Festival tari Seudati akhirnya ditutup Rabu (10/10) malam di Stadion Cot Gapu,...
Bireuen — Pembukaan Festival Seudati 2012 di Bireuen secara resmi dibuka dengan penabuhan Rapa'i di panggung utama Stadion Cot Gapu, Bireuen Senin (08/10)...
Bireuen --- Di tengah membaiknya situasi keamanan di Aceh, berbagai kegiatan pentas seni atau hiburan rakyat kerap digelar dan langsung menyedot banyak pengunjung....
Bireuen --- Sejumlah persiapan panitia Festival Seudati di Stadion Cot Gapu, Bireuen tampak ramai yang saat ini sedang melangsungkan Gladi Resik (GR) untuk...
Jakarta --- Tepat tiga tahun silam, 2 Oktober 2009, Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan, dan Kebudayaan PBB (UNESCO) mengukuhkan batik sebagai warisan budaya...
Kualasimpang --- Kelompok musik dendang melayu Aceh Tamiang, bukan saja tampil di arena festival musik daerah dan nusantara, tapi kelompok musik berirama joget...