Tari Brudihe dari Sanggar Seni Lembah Alas tampil dalam acara Culture of Alas di Open Stage Taman Budaya, Banda Aceh (Foto M Iqbal/SeputarAceh.com)
PERHELATAN seni budaya dari Aceh Tenggara yang bertajuk “Culture of Aceh” berhasil memukau ribuan pengunjung yang memadati open stage Taman Budaya Banda Aceh, Jum’at (28/5/2016).
Kegiatan yang mengangkat tema “Introducing The Art and Culture of Alas” ini diprakarsai oleh Agara Community dan Forum Pendidikan Mahasiswa Aceh Tengah (FOPMAT) yang didukung oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Aceh, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Aceh Tenggara, serta UPTD Taman Seni dan Budaya Aceh.[]
Tari Peuleubat dari Sanggar Disbudpar Agara tampil dalam acara Culture of Alas di Open Stage Taman Budaya, Banda Aceh (Foto M Iqbal/SeputarAceh.com)
Tari Meuseukat dari Sanggar Disbudpar Agara tampil dalam acara Culture of Alas di Open Stage Taman Budaya, Banda Aceh (Foto M Iqbal/SeputarAceh.com)
Tari Brudihe dari Sanggar Seni Lembah Alas tampil dalam acara Culture of Alas di Open Stage Taman Budaya, Banda Aceh (Foto M Iqbal/SeputarAceh.com)
Cerita rakyat Silayakh Khut Bekhudinam yang diiringi dengan lagu khas Aceh Tenggara di acara Culture of Alas, Banda Aceh (Foto M Iqbal/SeputarAceh.com)
MENTERI Pariwisata Arief Yahya menyebutkan, Banda Aceh akan laku dengan positioning sebagai kota wisata Islami dunia. Hal ini disampaikannya dalam peluncuran...
PAGELARAN seni dan budaya oleh empat kabupaten, Aceh Tengah, Aceh Tenggara, Gayo Lues, dan Bener Meriah berhasil memukau perhatian penonton pada perhelatan Gayo Art...
MASIH dalam rangkaian HUT Kota Banda Aceh ke-810 tahun, Pemerintah Kota Banda Aceh melalui Dinas Pekerjaan Umum (PU) menggelar kegiatan Festival Kota Hijau dengan...
LIGA Kebudayaan Komunitas Tikar Pandan akan menggelar diskusi "Pram dan Aceh" dalam rangka mengenang wafatnya salah satu sastrawan terbesar Indonesia, Pramoedya...
Belum ada komentar