Beranda Komunitas Halaman 15

Komunitas

Mengulas informasi komunitas-komunitas yang ada di Aceh dan umumnya

Ada Lomba Menulis Aceh di Adira X-pedition

Jakarta - Setelah sukses dengan ajang promosi wisata ADIRA Faces of Indonesia, kali ini perusahaan pembiayaan (multifinancing) terkemuka di Indonesia kembali akan menggelar lomba yang...

Komunitas Twitter Aceh Buka Bersama

Banda Aceh - Sejumlah pengguna jejaring sosial Twitter di Aceh yang tergabung dalam Komunitas @iloveaceh, mengadakan kopi darat (kopdar) dan buka puasa bersama, Selasa...

Blogger Aceh Menang di Internet Sehat Blog & Content Award

Jakarta - Salah satu blogger Aceh, pemilik blog monzabyte.com yang bernama Monza Aulia akhirnya masuk dalam penilaian Tim Internet Sehat untuk kategori pemenang Internet...

Dari Ngeblog Sampai Bikin Novel

Jakarta --- Menjadi seorang blogger memang bukan sesuatu yang sulit, menulis berbagai cerita dan pengalaman, aktivitas lintas blog dan masih sangat banyak lainnya ternyata...

Aceh Blogger Gelar Pelatihan Blog di Lhokseumawe

Lhokseumawe - Komunitas Blogger Aceh atau yang lebih dikenal dengan Aceh Blogger Community (ABC) kembali menggelar pelatihan blog gratis untuk masyarakat di Lhokseumawe, Sabtu...

ABG Ini Raup Rp 10 Miliar, Punya 8 Staf

Internet membawa berkah besar bagi Christian Owens, anak baru gede (ABG) dari Corby, Northamptonshire, Inggris, ini. Ketika bisnisnya baru berjalan setahun, dan  usianya baru...

Kritik Pemerintah via-Blog, Bocah 12 Tahun Diancam Bunuh

Seorang bocah berusia 12 tahun kini menjadi target pembunuhan akibat tulisan di blognya. Tanpa takut bocah bernama Pocesta Rastko itu menentang pemerintah Serbia, dengan...

Pendiri Grup di FB Dituntut Rp6,75 Miliar

Hati-hati membuat grup di Facebook jika berhubungan dengan sebuah perusahaan. Seorang mahasiswa digugat Rp6,75 miliar gara-gara grup di Facebook. T&J Towing Company perusahaan yang berbasis...

Membidik Pembeli Lewat Facebook

Jumlah pengguna Facebook di Indonesia saat ini sudah mencapai 21,5 juta orang. Potensi ini harus digunakan oleh para pebisnis untuk mulai mempromosikan produk dan...

Blogger Arab Pacaran Lewat Facebook

Banyak jalan menuju Roma. Begitu juga dengan banyak cara remaja di lingkungan konservatif yang membatasi kontak pria dan wanita bisa berinteraksi bebas. Di Arab...

Recent Posts

Iduladha Ketiga Museum Tsunami Sudah Buka untuk Publik

MUSEUM Tsunami Aceh yang terletak di Jalan Iskandar Muda Banda Aceh mulai Sabtu, 15 Juni 2024 tutup sementara untuk operasional. Bangunan yang memiliki ikon sebagai pengingat simbolis bencana gempa dan tsunami 2004 silam itu bakal buka kembali pada Rabu, 19 Juni 2024 mendatang.
Kader Digital Harus Mampu Menggali Potensi Gampong

Diskusi Wirausaha, Ini Pesan Kaprodi ES IAI Almuslim Aceh pada Kader Digital

DALAM rangka memperkuat program Smart Village atau desa cerdas, Duta Digital Bireuen bersama perangkat Gampong Juli Cot Mesjid, Kecamatan Juli Kabupaten Bireuen menggelar pelatihan kewirausahaan digital yang berlangsung di ruang kantor gampong setempat, Rabu, 12 Juni 2024.

Keren, Rektor Kampus Paya Lipah Isi Konferensi Internasional di Brunei

REKTOR Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh Dr Nazaruddin MA menjadi salah satu narasumber pada kegiatan konferensi internasional yang digelar oleh Universiti Islam Sultan Sharif Ali (UNISSA) Brunei Darussalam selama dua hari, Rabu dan Kamis, 5-6 Juni 2024.

Baznas Indonesia Salurkan Beasiswa bagi Mahasiswa IAI Almuslim Aceh

SEBANYAK 57 mahasiswa dari berbagai program studi di Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh mendapat bantuan beasiswa dari dari Badan Zakat Nasional (BAZNAS) Indonesia untuk tahun 2024.
Prodi PBA IAI Almuslim Jalin Kerja Sama dengan Darul Lughah Al-Arabiyyah

Prodi PBA IAI Almuslim dan Darul Lughah Al-Arabiyyah Teken Kerja Sama

SEBAGAI bentuk peningkatan mutu program studi (prodi) Pendidikan Bahasa Arab Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh menjalin kerja sama dengan Pusat Pelatihan Bahasa Darul Lughah Al-Arabiyyah Banda Aceh, Kamis, 30 Mei 2024 di ruang rapat kampus setempat.