Dr. H. Zulfikar Zen, MA (Foto Zarah C. Gagatiga/lovealibrarian.blogspot.com)

Pustakawan UI Akan Beri Kuliah Umum di UIN Ar-Raniry

MANTAN Wakil Ketua Umum Ikatan Pustakawan Indonesia, Dr.H. Zulfikar Zen, MA dijadwalkan akan mengisi kuliah umum di Fakultas Adab dan Humaniora UIN Ar-Raniry Banda Aceh, besok Jum’at (25/4/2014).

Kiprah Abu Indrapuri Sebagai Ulama

Aktivitas dayah Indrapuri mulai memudar seiring dengan meletusnya perang Aceh melawan an Belanda sejak tahun 1873 M. Kondisi tersebut menyebabkan kegiatan belajar mengajar di...

Pemenang Gampong Terbaik Tingkat Provinsi Aceh

Lhokseumawe --- Gampong Keude Bungkaih, Kecamatan Muata Batu, Aceh Utara dinobatkan sebagai juara III gampong terbaik tingkat Provinsi Aceh yang dilaksanakan Badan Pemberdayaan Masyarakat (BPM). Pemilihan...

Foto: Bahas Industri Solar Cell

Banda Aceh --- Gubernur Aceh, Zaini Abdullah (kanan) menjelaskan potensi investasi kepada Presiden Direktur Myrae Energy Co. Ltd., Han Seung SIK (tengah) ketika bertemu...

Pemerintah Belum Agendakan Pelantikan Gubernur Aceh

Jakarta --- Pelantikan pasangan gubernur terpilih Aceh, Zaini Abdullah-Muzakir Manaf, belum dapat dipastikan. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi di kantornya, Rabu (30/5), mengatakan...

Cucu Saidah Ajak Netizen Apresiasi Garuda Indonesia

"Kita berhasil! Garuda akhirnya mendengar suara kita. Pada 18 Maret 2013, terbit SOP Kestasiunan baru tentang penanganan passenger remove mobility (PRM)," itulah kata pembuka...
Penonton yang menyaksikan pertunjukkan Aziz Jamrud dkk di Piasan Seni (Foto Pozan Matang)

Acara Piasan Seni Berakhir Malam Ini

Banda Aceh --- Perhelatan kesenian Piasan Seni Banda Aceh 2012 yang diresmikan, Rabu (28/11) lalu oleh Ketua DPRK Banda Aceh, Yudi Kurnia akan berakhir Minggu...

Main ke Pulau Weh Juni Ini Ada Festival Sabang Fair

SETELAH sukses digelar tahun lalu, Festival Sabang Fair (FSF) 2015 akan kembali menyapa Anda khususnya bagi wisatawan bersiap-siap untuk bulan Juni mendatang yang dipastikan akan diikuti oleh sejumlah kabupaten/kota se Aceh.

Foto: Suasana Perayaan Imlek di Kota Banda Aceh

SABAN tahun Vihara Dharma Bhakti di Banda Aceh selalu mengadakan perayaan Imlek dan perlahan ritual ibadah ini menjadi sesuatu yang menarik di tanah Serambi Mekkah. Pasalnya, Aceh yang menerapkan Syariah Islam dengan mayoritas warga muslim, tidak pernah melarang perayaan tahun baru etnis Tionghua tersebut.

Inilah Tips Agar Kita Ceria

Satu kecupan di wajah Anda dari orang terkasih, terbukti dapat meningkatkan suasana hati. Kecupan dapat melepaskan hormon oxytocin yang memiliki efek menenangkan dan mengurangi...

Recent Posts

Iduladha Ketiga Museum Tsunami Sudah Buka untuk Publik

MUSEUM Tsunami Aceh yang terletak di Jalan Iskandar Muda Banda Aceh mulai Sabtu, 15 Juni 2024 tutup sementara untuk operasional. Bangunan yang memiliki ikon sebagai pengingat simbolis bencana gempa dan tsunami 2004 silam itu bakal buka kembali pada Rabu, 19 Juni 2024 mendatang.
Kader Digital Harus Mampu Menggali Potensi Gampong

Diskusi Wirausaha, Ini Pesan Kaprodi ES IAI Almuslim Aceh pada Kader Digital

DALAM rangka memperkuat program Smart Village atau desa cerdas, Duta Digital Bireuen bersama perangkat Gampong Juli Cot Mesjid, Kecamatan Juli Kabupaten Bireuen menggelar pelatihan kewirausahaan digital yang berlangsung di ruang kantor gampong setempat, Rabu, 12 Juni 2024.

Keren, Rektor Kampus Paya Lipah Isi Konferensi Internasional di Brunei

REKTOR Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh Dr Nazaruddin MA menjadi salah satu narasumber pada kegiatan konferensi internasional yang digelar oleh Universiti Islam Sultan Sharif Ali (UNISSA) Brunei Darussalam selama dua hari, Rabu dan Kamis, 5-6 Juni 2024.

Baznas Indonesia Salurkan Beasiswa bagi Mahasiswa IAI Almuslim Aceh

SEBANYAK 57 mahasiswa dari berbagai program studi di Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh mendapat bantuan beasiswa dari dari Badan Zakat Nasional (BAZNAS) Indonesia untuk tahun 2024.
Prodi PBA IAI Almuslim Jalin Kerja Sama dengan Darul Lughah Al-Arabiyyah

Prodi PBA IAI Almuslim dan Darul Lughah Al-Arabiyyah Teken Kerja Sama

SEBAGAI bentuk peningkatan mutu program studi (prodi) Pendidikan Bahasa Arab Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh menjalin kerja sama dengan Pusat Pelatihan Bahasa Darul Lughah Al-Arabiyyah Banda Aceh, Kamis, 30 Mei 2024 di ruang rapat kampus setempat.