Beranda Topik Bireuen

Topik: Bireuen

Dayah Entrepreneur Hadir di Aceh

UNTUK pertama kalinya, Dayah Entrepreneur hadir di Aceh yang diprakarsai oleh Acheh Strategic Development (ASD) Foundation di Gampong Bunyoet, Kecamatan Juli, Bireuen, Selasa (17/3/2015).

Mahasiswa Soka University of America akan Berkunjung ke Aceh

SEJUMLAH mahasiswa dan dosen dari Soka University of America, Kanada dijadwalkan akan berkunjung ke Aceh untuk mengunjungi Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen, Sabtu (10/1/2015).

Video Bacaan Quran Gadis Bireuen Ini Menggugah Netizen

SEBUAH video berdurasi 2 menit 42 detik, ternyata banyak menyita pengunjung jejaring YouTube untuk melihat dan mendengarkan merdunya suara gadis asal Blang Kuta Dua Meunasah, Simpang Mamplam, Bireuen, Maghfirah M. Hussein (18) yang membacakan surat Al Anfal ayat 1-6.
Rumah Baca Indonesia ke-22 di Bireuen

Rumah Baca Indonesia di Aceh Akan Bertambah

KOLABORASI dari Komunitas Kami Anak Bangsa (KKAB) dengan Komunitas Aceh Blogger, akhirnya Sabtu (23/8/2014) kemarin sebuah Rumah Baca Indonesia (RBI) kembali diresmikan yang bertempat di Gedung Rahmania Geulumpang Payong Bireuen dalam suasana penuh kekeluargaan.
Pelepasan siswa SMK ASD Foundation (Foto IST)

Untuk Pertama Kali, SMK ASD Foundation Lakukan Praktek Kerja Industri

SEBANYAK 19 siswa-siswi SMK ASD Foundation Bireuen mulai melakukan praktek kerja industri (prakerin) untuk pertama kalinya sejak berdiri beberapa tahun lalu, di unit bisnis microfinance ASD Cooperative Bireuen, Rabu (20/8/2014) lalu.

ASD Cooperative Luncurkan Sertifikat Modal Koperasi

KOPERASI Simpang Pinjam Acheh Society Development (ASD) Cooperative meluncurkan Sertifikat Modal Koperasi (SMK) bagi anggotanya disela-sela Rapat Anggota Tahunan 2013 yang berlangsung di ruang pertemuan ASD Cooperative Building, Geulanggang Square, Rabu (14/5/2015).
Camat Peudada sedang menyampaikan pidatonya di hadapan para tokoh - tokoh Peudada (Foto Tarmizi Age)

Membangun Peudada Sebagai Kecamatan Tertua di Bireuen

DALAM pidato Camat Peudada Jalaluddin, pada sebuah pertemuan baru-baru ini di Aula Kantor Camat setempat mengatakan, "Peudada merupakan kecamatan tertua di Kabupaten Bireuen, maka dari itu sangat diperlukan perhatian serius dari kita semua untuk keberlangsungan pembangunan di kecamatan ini sebagai wujud tanggung jawab kita, sebagai Camat Peudada saya bercita-cita ingin mewujudkan kehidupan sejahtera untuk masayarakat di kecamatan ini, saya butuh dukungan dari semua pihak," sebut Jalaluddin.

Prosesi “Peutron Aneuk” Jadi Puncak Kegiatan Adat di Anjungan Bireuen

PROSESI adat Aceh turun anak atau dikenal dengan "Peutron Aneuk" yang digelar di Anjungan Seuramoe Kabupaten Bireuen pada Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) 6 di komplek Taman Sultanah Safiatuddin Banda Aceh, Sabtu (28/9).
Anak-anak menebar senyuman di Gampong Alue Sijuek, Peudada, Bireuen (Foto Karsten Ekmann)

Beginilah Aceh Dimata Wisatawan Denmark

KARSTEN Ekmann salah seorang warga Denmark yang sedang melancong ke Aceh sejak 28 Juli 2013 bersama keluarganya punya pendapat tersendiri tentang masyarakat Aceh. Menurutnya Karsten,...
Buka Puasa bersama ABC Regional Banda Aceh (acehblogger.or.id)

Besok, Blogger Bireuen Gelar Buka Puasa Bersama

SEJUMLAH blogger yang tergabung di Aceh Blogger Community (ABC) Regional Bireuen akan menggelar kopi darat (kopdar) sekaligus buka puasa bersama, Sabtu (3/8) besok di...

Recent Posts

FSEI IAI Almuslim Aceh Angkat Seminar “Urgensi Karya Ilmiah”

FAKULTAS Syariah dan Ekonomi Islam (FSEI) Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh mulai tahun akademik 2023/2024 menggelar kegiatan seminar bulanan, kali ini mengangkat tema terkait penulisan karya ilmiah bagi mahasiswa yang ada di lingkungan Kampus Paya Lipah.
"Islam Kita" Sebelum Negara Api Menyerang

“Islam Kita” Sebelum Negara Api Menyerang

KEBAYANG tidak, gimana bingungnya kita di zaman ini sebagai semua muslim? Gak di media mainstream, di komplek, di kantor, di kampung, apalagi di media...
IAI Almuslim Aceh Kembali Berangkatkan Mahasiswa OJT ke Malaysia

Keren, Mahasiswa PBA dan MPI Kampus Paya Lipah OJT ke Malaysia

SEBANYAK 15 mahasiswa Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh kembali diberangkatkan ke Malayasia dalam rangka mengikuti On the Job Training (OJT) dan juga praktek atau latihan di industri Malaysia.
BANDA ACEH - Ketua Program Studi Ekonomi Syariah Aulia Fitri SKom MM menjadi narasumber pada workshop “Pemahaman Indikator dan Pengisian Data Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif” yang berlangsung Senin (25/9/2023) di Hotel Grand Aceh Syariah Banda Aceh.

Manfaatkan SISPARNAS untuk Angkat Keunikan Daerah

KETUA Program Studi Ekonomi Syariah Aulia Fitri SKom MM menjadi narasumber pada workshop “Pemahaman Indikator dan Pengisian Data Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif” yang berlangsung di Hotel Grand Aceh Syariah Banda Aceh, Senin, 25 September 2023.

Mulai Tahun Ini, Mahasiswa IAI Almuslim Aceh OJT ke Luar Negeri

SEBANYAK 30 mahasiswa program sarjana (S1) dan pascasarjana (S2) Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh melaksanakan kegiatan On the Job Training (OJT) dan Kuliah Pengabdian Masyarakat (KPM) terpadu di negara Malaysia.