Beranda Topik Pendidikan

Topik: Pendidikan

Rektor UIN Ar Raniry Bermain Koordinat Kartesius

REKTOR UIN Ar Raniry, Prof. Dr. Farid Wajdi, MA berkesempatan bermain titik kartesius bersama dengan siswa MIN Rukoh Banda Aceh menggunakan media pembelajaran Papan Catur 7 in 1 yang diciptakan oleh guru mereka, Kamis (16/4/2015).
MIS Abeuk Reuling Sawang, Aceh Utara (Foto Fachrul Fikri)

Oh, Acehku! Kenapa Kau Bodoh Berkali-kali?

Oleh Moersalin MIRIS, menyedihkan, dan memalukan. Mungkin begitulah kesimpulan Anda setelah membaca berita tentang persentase siswa SMA di Aceh yang tidak lulus Ujian Nasional (UN)...
Ujian Nasional SD (tribunnews.com)

Ujian Nasional untuk SD Tidak Ada Lagi

UJIAN Nasional (UN) tingkat Sekolah Dasar tidak ada lagi dalam Peraturan Pemerintah No 32 Tahun 2013 yang merupakan revisi terhadap PP No 19 Tahun...

Tahun 2015, Balai Diklat Pertanian Saree Aceh Target Terakreditasi

Jakarta --- Lebih kurang 35 tahun sejak didirikannya, UPTB Balai Diklat Pertanian Saree telah menyelenggarakan sejumlah Diklat Teknis dan Fungsional dalam rangka meningkatkan SDM...

Kurikulum 2013 Menarik Minat Media Internasional

Jakarta --- Kurikulum 2013 tidak hanya menjadi incaran media nasional. Media internasional pun tertarik untuk menjadikannya bahan pemberitaan. Televisi internasional Al Jazeera misalnya, yang...
Kondisi MIS Sawang, Aceh Utara (Foto Fahrul Fachri)

Foto: Semangat Pendidikan di Sawang

Beginilah salah satu kondisi sekolah Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) Darussalam di Desa Abeuk Reuling, Kecamatan Sawang, Aceh Utara, Sabtu (26/1). Sekolah yang memiliki 30 murid ini...

Mendikbud Bahas RSBI

Jakarta --- Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Mohammad Nuh akan mengundang Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Provinsi dari seluruh Indonesia, Senin (21/1). Isu yang akan dibahas...

Aceh Tunggu Instruksi Mendikbud Terkait RSBI

Banda Aceh --- Dinas Pendidikan Provinsi Aceh menunggu instruksi Menteri Pendidikan dan Kebudayaan terkait keputusan selanjutnya mengenai rintisan sekolah bertaraf internasional atau RSBI. “Kami masih...

Beasiswa Erasmus Mundus Panacea

Jakarta --- Pihak Uni Eropa kembali menawarkan program beasiswa Erasmus Mundus Panacea 2013 bagi sejumlah kandidat dari negara-negara Asia. Beasiswa yang ditawarkan untuk seluruh jenjang...

Kemendikbud Siapkan Rp7,84 Triliun untuk Beasiswa

Jakarta --- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mengalokasikan anggaran Rp 7,84 triliun khusus untuk program beasiswa secara keseluruhan di tahun 2013. Dari jumlah itu,...

Recent Posts

Guru Besar UIN Ar-Raniry Isi Bimtek Borang di IAIA Aceh

SEJUMLAH pejabat struktural kampus Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh mengikuti bimbingan teknis (bimtek) dalam rangka mempertajam mutu untuk persiapan akreditasi program studi.
TARIK minat literasi dan edukasi, Perpustakaan Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh menggelar festival lomba kreatifitas bagi pemustaka dengan hadiah utama berupa ‘golden ticket’ berupa pemotongan biaya kuliah bagi satu orang pemenang.

Keren, Ada ‘Golden Ticket’ Bagi Mahasiswa Pemenang Lomba Kreatifitas

TARIK minat literasi dan edukasi, Perpustakaan Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh menggelar festival lomba kreatifitas bagi pemustaka dengan hadiah utama berupa ‘golden ticket’ berupa pemotongan biaya kuliah bagi satu orang pemenang.

Rektor Kampus Paya Lipah Harapkan Pembangunan Rusunawa

REKTOR Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh sangat mengharap bantuan dari Presiden RI Jokowi untuk membantu rumah susun sewa mahasiswa (rusunawa) bagi yang menempuh pendidikan di Kampus Paya Lipah, Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen.
PAYA LIPAH - Kampus Paya Lipah secara perdana dalam rangka menyambut milad ke-10 tahun Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh mengadakan Perkemahan Jumat Sabtu Minggu (Perjusami) yang berlangsung di halaman kampus setempat, Jumat, 23 Februari 2024.

Perjusami, Jalinan Silaturrahmi bagi Pramuka di Bireuen

KAMPUS Paya Lipah secara perdana dalam rangka menyambut milad ke-10 tahun Institut Agama Islam (IAI) Almuslim Aceh mengadakan Perkemahan Jumat Sabtu Minggu (Perjusami) yang berlangsung di halaman kampus setempat, Jumat, 23 Februari 2024.

Kampus Paya Lipah Gandeng Gen Z untuk Melek Literasi

PENTINGNYA pemahaman literasi bagi pelajar atau siswa-siswi menjadi hal penting di era disrupsi digital seperti saat ini, sehingga diperlukan kemampuan bagi mereka untuk mengolah informasi yang bertebaran agar menjadi sesuatu yang berguna serta bisa menjadi pijakan untuk gemar menulis dan membaca.